Matematika

Pertanyaan

luas permukaan sebuah kardus berbentuk kubus adalah 150 desimeter kuadrat berapa desimeter panjang rusuk kardus tersebut

1 Jawaban

  • 150 ÷ 6 = 25

    [tex] \sqrt{25} = 5[/tex]
    jadi rusuk nya 5 dm
    maaf klo salah......
    smg membantu ....

Pertanyaan Lainnya